Sebagai wujud Kepedulian dan peran serta Satuan Kodim 0708/Pwr dalam rangka melaksanakan Pembinan Teritorial Koramil 01/Purworejo melaksanakan Karya Bhakti (Bedah Rumah) milik Bapak Marlan anggota Veteran yang bertempat di Kampung Brengkelan, Karya Bhakti (Bedah Rumah) tersebut pelaksanaannya di pimpin oleh Danramil 01/Purworejo Kapten Inf Sunarno.
Kegiatan ini dilaksanakan sebagai wujud pelaksanaan Kegiatan Pembinaan Teritorial,dan peran aktif Babinsa Koramil 01/Purworejo ,Salah satunya membantu Masyarakat yang ada di Wilayahnya.
Kegiatan Karya Bhakti (Bedah rumah) dilaksanakan Mulai tgl 01 September 2015 dengan melibatkan Personil Koramil 01/Pwr, Kodim 0708/Pwr dan masyarakat setempat.
Dan sampai pada Saat ini rehap Rumah Bapak Marlan sudah mencapai 30 %.